- Brokoli 150 g, potong per kuntum
- Buncis 50 g, siangi dan potong 3 cm
- Kapri 50 g, siangi.
- Telur ayam 1 butir, kocok.
- Air 700 ml
- Bawang putih 3 sing iris halus
- Merica bubuk ½ sdt
- Garam secukupnya
- Minyak goring 3 sdm
Cara membuat Masakan Sup Bakso Hijau :
- Tumis bawang putting hingga harum
- Tambahkan air, merica bubuk dan garam. Rebus hingga mendidih.
- Masukkan bakso ayam,brokoli, kapri dan buncis. Masak ningga setengah matang.
- Tuangkan telur kocok hingga berserabut. Didihkan kembali. Angkat.
- Sajikan untuk 3 porsi
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Jika artikel diatas Anda anggap baik, silahkan berkomentar. Jika Anda anggap tidak baik, ruang komentar terbuka untuk Anda. Hehe...